Secara harfiah hemisfer berarti pembagian dua belahan otak besar; Otak kiri dan otak kanan.
Dalam ilmu Neuro science (Pemetaan Otak), disebutkan bahwa hemisfer otak mengontrol bagian yg berlawanan dr letak hemisfer itu sendiri. Otak kiri mengontrol jalannya mekanisme tubuh bagian kanan, dan otak kanan mengontrol jalannya fungsi anatomi tubuh bagian kiri.
Otak kiri yg berkuasa atas hipokampus, memory, intuisi, nalar dan kemampuan intelegensi otak manusia memberikan kita kamampuan berpikir dan melahirkan keputusan; Sedangkan hemisfer otak bagian kanan ia berkuasa atas jalannya Amygdala, emosi, amarah dan memberikan input kemampuan untuk membaca gambar.
Dijelaskan pula bahwa tubuh manusia adalah susunan lebih dr 30 triliun sel yg terus berubah perdetik perwaktu tergantung kondisi yg dihadapi masa itu.
Bahkan di waktu tidur sekali pun sel terus berubah dan memberikan input dan output kpd tubuh dan otak manusia secara sistematis dan simultan.
Munculnya bunga tidur (mimpi) atas aktifitas otak tersebut tanpa pernah direncanakan apa yg akan diimpikan ketika kita berada dlm alam bawah sadar. Mimpi muncul begitu saja tanpa pernah kompromi dgn diri kita.
Lalu dr mana asalnya input perintah mimpi itu muncul di masa kita tertidur ?
Segala bentuk aktifitas anatomi tubuh manusia adalah sebuah interpretasi atas adanya input rangsangan yg ditembakkan oleh sel sel kpd neuron neuron utk melakukan tindakan.
Kemudian muncul pertanyaan berikutnya atas diksi dan tesis diatas adalah;
- Siapa sebenarnya yg memimpin orkestra hirarki anatomi tubuh kita untuk melakukan tindakan?
- Apakah manusia benar benar independent dlm melakukan tindakannya?
Wallahualam
#Balagah
Komentar
Posting Komentar